Monthly Archives: January 2025

Curandro

KENALI VIRUS HMPV YANG DIKHAWATIRKAN MENJADI PANDEMI

Human Metapneumovirus (HMPV) merupakan virus respirator yang tergolong dalam keluarga pneumoviridae bersamaan dengan virus pernafasan syncytial (RSV). Gejala dan cara penularan HMPV hampir sama dengan covid-19 seperti batuk, demam, pilek, hingga sesak nafas. Namun menurut Menkes Budi Gunadi Sadikin HMPV berbeda dengan covid-19, menurutnya covid-19 merupakan virus baru sedangkan HMPV merupakan virus lama yang sudah ditemukan sejak 2001 dan sistem imunitas manusia sudah mengenalinya dan mempu merespon dengan baik.

Saat ini kasus HMPV sedang merebak di negara China, diketahui penularan HMPV meningkat saat musim dingin, Namun menurut WHO kenaikan infeksi pernafasan di China tidak hanya disebabkan oleh HMPV tetapi ada beberapa virus influenza lain seperti RSV dan SARS-coV-2.

Di Indonesia sendiri mengenai kasus HMPV sudah ada beberapa kasus yang ditemukan melibatkan anak-anak. Kendati demikian Menkes Budi meminta agar masyarakat tetap tenang dan waspada, Hadapi dengan menjaga pola hidup yang sehat, sering mencuci tangan, dan memakai masker ditempat umum.

Selain itu menjaga imunitas tubuh juga menjadi sesuatu yang sangat penting agar terhindar dari HMPV maupun virus influenza lain. Kami dari Jamu Heritage akan merekomendasikan herbal yang sudah terbukti sebagai immune modulator yaitu CURANDRO.

CURANDRO merupakan ramuan herbal racikan dr. Paulus W. Halim yang sudah diproduksi sejak tahun 2003 dan sudah terjual lebih dari 200.000 botol. Untuk pemesanan dan info lebih lanjut silahkan menghubungi : 0812-2346-8998 atau www.jamuheritage.com

Copyrights © 2017 - 2024 Jamu Heritage. All Rights Reserved.